Poverty Population Statistics of Tojo Una-Una Regency 2022 - BPS-Statistics Indonesia Tojo Una-Una Regency

Work hour for statistics consultation and data request is 08.30 - 15.30 from Monday to Friday. Report for all scam, and hoax issues of BPS-Statistics Tojo Una-Una Regency by bps7209@bps.go.id or Instagram @bps_touna

Poverty Population Statistics of Tojo Una-Una Regency 2022

Catalog Number : 3205014.7209
Publication Number : 72090.2326
ISSN/ISBN : 978-602-5575-73-0
Publishing Frequency : Annually
Release Date : December 29, 2023
Language : Indonesian
File Size : 1.07 MB

Abstract

Kemiskinan merupakan salah satu persoalan mendasar yang menjadi perhatian serius dari pemerintah. Salah satu aspek penting dalam mendukung Strategi Penanggulangan Kemiskinan adalah penyediaan data kemiskinan yang akurat. Mulai tahun ini, BPS berupaya menyajikan data terkait kemiskinan salah satunya melalui publikasi ”Statistik Penduduk Miskin Kabupaten Tojo Una-Una Tahun 2022”.Publikasi ”Statistik Penduduk Miskin Kabupaten Tojo Una-Una Tahun 2022” berisi data dan informasi mengenai kemiskinan serta indikator/variabel lain yang terkait dengan isu kemiskinan untuk Kabupaten Tojo Una-Una. Data dan informasi yang tersaji pada publikasi ini merupakan hasil penghitungan dari Survei Sosial Ekonomi Nasional (SUSENAS) periode Maret 2022. Diharapkan publikasi ”Statistik Penduduk Miskin Kabupaten Tojo Una-Una Tahun 2022” dapat memberikan informasi yang memadai bagi semua pihak yang berkepentingan dalam upaya penanggulangan kemiskinan.
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kabupaten Tojo Una-Una (Statistics Tojo Una-Una Regency)Jl. Lala Rato Nomor 1 Ampana

email: bps7209@bps.go.id

logo_footer

Manual

ToU

Links

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia