Master File Desa Kabupaten Tojo Una-Una Tahun 2023 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Tojo Una-Una

Jam Pelayanan konsultasi, dan permintaan data statistik pada setiap hari kerja (Senin-Jumat) 08.30 - 15.30 WITA. Laporkan segala kecurangan dan indikasi penipuan serta berita bohong yang mengatas namakan Badan Pusat Statistik Kabupaten Tojo Una-Una melalui bps7209@bps.go.id atau melalui Instagram @bps_touna

Master File Desa Kabupaten Tojo Una-Una Tahun 2023

Nomor Katalog : 1301002.7209
Nomor Publikasi : 72090.24004
ISSN/ISBN : -
Frekuensi Terbit : Khusus/Ad Hoc/Lainnya
Tanggal Rilis : 6 Mei 2024
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 26.55 MB

Abstraksi

Publikasi Master File Desa Kabupaten Tojo Una-Una merupakan salah satu publikasi yang dirilis khusus (adhoc) untuk menginformasikan perubahan dari struktur kewilayahan. Pada publikasi ini terdapat beberapa penjelasan umum terkait struktur kewilayahan yang selama ini digunakan oleh Badan Pusat Statistik yang dalam kegiatan sutvei/sensus menggunakan dasar wilayah tertentu seperti Satuan Lingkungan Setempat. Ulasan yang memberikan wawasan terkait hal yang terjadi pada aspek kewilayahan yang ada juga diberikan agar memperkaya pengetahuan seputar kewilayahan yang telah terjadi selama beberapa kurun waktu terakhir. Pada publikasi ini dilengkapi peta dan tabel-tabel relevan dengan hal kewilayahan.Selain membahas tentang kewilayahan, tidak lepas dari pada itu, publikasi ini juga membahas terkait keadaan status desa/kelurahan yang mana gambaran dari infrastruktur yang dimiliki suatu desa/kelurahan. Acuan terbaru yang digunakan menjadikan publikasi ini lebih relevan dengan keadaan sekarang sehingga dapat digunakan dalam analisis bagi unsur yang berkepentingan.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Tojo Una-Una (Statistics Tojo Una-Una Regency)Jl. Lala Rato Nomor 1 Ampana

email: bps7209@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik